1. Laboratorium Multimedia PLS

Laboratorium multimedia PLS merupakan salah satu lab yang digunakan untuk kegiatan pembelajaran berbasis praktek. Dengan adanya laboratorium multimedia ini diharapkan terciptanya berbagai produk multimedia yang mendukung kegiatan pembelajaran, kewirausahaan, pelatihan dan permberdayaan masyarakat.

2. Sarana dan Prasarana

Sarana dan prasarana yang tersedia di laboratorium Multimedia PLS yaitu :    

NoNama barangJumlah
1Peralatan  Podcast25 unit
2Peralatan studio foto1 paket
3Kamera DLSR1 paket
5Kamera profesional 3 buah
6Whiteboard interaktif1
7Instalasi kabel power yang tertata rapi1
8Koneksi kabel internet dan nirkabel20 set
9Air Conditioner2

3. Fungsi Laboratorium Multimedia

Fungsi dari laboratorium multimedia PLS adalah :

  • Sebagai latihan mahasiswa PLS untuk belajar komputer dengan berbagai kebutuhan
  • Sebagai tempat praktek mahasiswa PLS dalam menunjang kegiatan proses pembelajaran.
  • Sebagai  pelatihan untuk  public relation (produk podcast dan youtube channel)
  • Praktik pengembangan media pembelajaran(video pembelajaran dan tugas kuliah)
  • Sebagai tempat produksi produk digital (fotografi, editing video, e-commerse)
  • Pengembangan kajian keilmuan Pendidikan Luar sekolah